LAKPESDAM NU Indramayu Gelar Workshop Pembuatan Film Dokumenter
PATROLINEWS.COM, Indramayu-Lembaga Kajian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Nahdlatul Ulama (LAKPESDAM NU) Kabupaten Indramayu menyelenggarakan kegiatan Workshop pembuatan film dokumenter dengan tema perempuan, anak-anak dan keberagaman.…