Sejumlah 56 Tim Ikuti Turnamen Bola Volly Kapolres Cup Tahun 2018
PATROLINEWS.COM, Indramayu - Sejumlah 56 tim yang terdiri dari 40 tim Putra dan 16 tim Putri mengikuti pelaksanaan turnamen bola volly Kapolres cup tahun 2018. Turnamen tersebut dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara yang Ke-72 tingkat…