Ketua Komisi III DPRD Medan Sarankan Jajaran Direksi dan PUD Pasar Solit Kembangkan Perusahaan Pemko
PATROLINEWS.COM, Medan – Ketua Komisi III DPRD Medan M Afif Abdillah sarankan kepada jajaran Direksi dan staf di PUD Pasar Kota Medan untuk tetap kompak dan solit membangun kebersamaan menjadi tim work pengembangan perusahaan milik Pemko itu. Karena hanya melalui kerjasama yang baik lah tercipta kinerja maksimal membangun PUD Pasar lebih sehat. “Kerjasama lah antara jajaran Direksi, jangan selalu selisi […]