Wali Kota Medan Launching Aplikasi Sistem Informasi Pola Pangan Harapan
PATROLINEWS.COM, Medan – Aplikasi SIPOLAN (Sistem Informasi Pola Pangan Harapan) resmi dilaunching Wali Kota Medan Drs H T Dzulmi Eldin S MSi MH diwakili Sekda Kota Medan Ir Wiriya Alrahman MM di Kantor Wali Kota Medan, Rabu (12/12/2018). Aplikasi yang berisikan informasi mengenai pola pangan dan jumlah asupan gizi yang dikonsumsi ini, diharapkan dapat meningkatkan […]