Ajang Balap Bergengsi Honda Dream Cup Digelar Mei 2025

PATROLINEWS.COM, Medan- PT Indako Trading Coy selaku main dealer Honda kembali menghadirkan wadah bagi pecinta balap di Sumatera Utara melalui ajang bergengsi bertajuk “Honda Dream Cup (HDC) 2025” yang dijadwalkan berlangsung di Sirkuit Multifungsi Dispora Sumut pada Mei mendatang. Honda Dream Cup sendiri merupakan ajang one make race Honda yang hadir sebagai arena ‘pesta’ balap […]

BKD DPRD Medan Berhasil Damaikan Dua Anggota yang Berselisih

PATROLINEWS.COM, Medan – Perselisihan dua Anggota DPRD Medan David Roni Ganda Sinaga dan Dodi Robert Simangungsong akhirnya berhasill menemui perdamaian usai  dimediasi oleh Badan Kehormatan (BK) DPRD Kota Medan. “Hari ini kita telah memanggil Saudara David dan Dodi, keduanya saling bermaafan,” ucap Ketua BK DPRD Medam Lailatul Badri kepada wartawan di Gedung DPRD Medan, Senin […]

Kisruh Pengangkatan Kepling XI Sei Agul, Antonius Tumanggor: Lurah dan Camat Cepat Selesaikan atau Lebih Baik Mundur

PATROLINEWS.COM, Medan – Disoal kisruh pengangkatan Keling XI Keluarahan Sei Agul, Anggota DPRD Medan Antonius Tumanggor meminta agar Lurah Sei Agul dan Camat Meran Barat segera menyelesaikan permasalahan pengangkatan Kepling XI yang berimbas terjadi penolakan warga yang merasa tidak pernah memilih atau mendukung calon bernama Fino. “Saya tadi ada didatangi puluhan perwakilan warga lingkungan XI, […]

DPRD Medan Dukung Wali Kota Tindak Tegas ASN Indisipliner

PATROLINEWS.COM, MEKetua Komisi I DPRD Kota Medan, Reza Pahlevi Lubis, menyatakan dukungannya terhadap langkah tegas Wali Kota Medan, Rico Waas, yang langsung memerintahkan Inspektorat untuk memeriksa Camat Medan Polonia dan Lurah Tegal Sari Mandala (TSM) III atas tindakan indisipliner. Menurut Reza, Wali Kota Medan harus menunjukkan komitmen dalam membangun kota dengan menindak aparatur yang tidak […]

Forum Aktivis Medan Demo di Gedung DPRD Medan Minta BKD Proses Aksi Saling Pukul Dua Anggota DPRD Medan

PATROLINEWS.COM, Medan – Puluhan massa mengatasnamakan Forum Aktivis Medan (FAM) melakukan orasi di depan gedung DPRD Medan Jalan Kapten Maulana Lubis, Senin (23/3/25). Kehadiran sejumlah organisasi, aktifis, jurnalis yang tergabung dalam FAM ini ingin menyatakan sikap terkait aksi memalukan dua anggota DPRD Medan yakni DS dan DRS yang berduel di gedung DPRD Medan. Menurut massa, […]

Ketua DPRD Medan Wong Chun Sen Terima Audensi PPM Sumut

PATROLINEWS.COM, Medan – Ketua DPRD Medan Wong Chun Sen Tarigan menerima kehadiran pengurus Pemuda Pancasila Marga (PPM)Provinsi Sumatera Utara di ruangannya, Senin (23/3/25). Adapun Pengurus PPM Sumut yang beraudensi antara lain Sekretaris PPM Sumut, Ir. Neil Aldrinsyah, Wakil Ketua Dra. Indah Sari br Karo-Karo, MHum, Wakil Sekretaris DR. Fahri Azhari, Wakil sekretaris PPM Fitri. Turut […]

Kadispora Sumut Tegaskan Bonus Atlet PON Tidak Ada Pemotongan

PATROLINEWS.COM,Medan-Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Sumatera Utara Mahfullah Pratama Daulay mengatakan, pihaknya sudah menyalurkan dana hibah untuk bonus peraih medali PON 2024 sebesar Rp56 miliar kepada KONI Sumut pada Kamis, 20 Maret 2025. “Kita bersyukur, Pak Gubernur merealisasikan bonus kepada para atlet dan pelatih PON maupun Peparnas. Dan berdasarkan informasi yg diperoleh dari KONI […]

Sebelum Lebaran Bonus Atlet PON Sumut Cair

PATROLI NEWS.COM,Medan-Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Sumatera Utara ingin segera mentransfer dana bonus dari Pemprovsu kepada para atlet dan pelatih peraih medali pada PON XXI Aceh-Sumut 2024. “Kalau bisa sebelum lebaran sudah ditransfer lah ke masing-masing rekening atlet dan pelatih berprestasi. Itu bentuk tanggung jawab kami sebagai pembina,” papar Wakil Ketua Umum I KONI Sumut […]

Proyek Perkuatan Tebing Sungai Sigulang-gulang Roboh, Tampak Dibiarkan

PATROLINEWS.COM, P. Siantar – Proyek pekerjaan Perkuatan Tebing Sungai (Retaining Wall) Sigulang-gulang Kecamatan Siantar Utara Kota Pematangsiantar dengan nilai kontrak sebesar 2.742.881.300 yang telah roboh tidak juga diperbaiki hingga hari ini, Kamis (20/3/25). Padahal proyek tersebut masih dalam masa pemeliharaan dan tampak dibiarkan begitu saja. Ketua Lembaga Swadaya Masyarakat Indonesia Coruption Care (ICC) Marulak Nainggolan […]

Ini Penyebab Keributan Dua Anggota DPRD Medan

PATROLINEWS.COM, Medan – Keributan 2 (dua) Anggota DPRD Kota Medan, David Roni Ganda Sinaga (PDIP) dan Dodi Robert Simangunsong (Demokrat) diduga akibat pemanggilan nama staff di Komisi 3 DPRD Kota Medan. Hal itu diungkapkan Anggota DPRD Medan Dody Simangunsong saat dikonfirmasi kepada awak media pada, Selasa (18/3/2025) malam. “Permasalahan lama bang, bukan di komisi. Jadi […]